Desahan yang Bisa Memuaskan Pasangan

JIKA selama ini Anda hanya menikmati ajang pergumulan tanpa ekspresi suara yang menggoda, maka kini saatnya meluapkannya dengan ekspresi erotis. Apa pasal?

Mengekspresikan aksi pasangan di ranjang, menjadi rahasia pria bak seorang pejantan tangguh. Desahan mesra, teriakan, atau ekspresi wajah ketika wanita mencapai puncak kenikmatan (orgasme), bisa membuat pria merasa dirinya telah berhasil memuaskan birahi Anda.

Tak hanya ekspresi suara saja, pria juga merasa jadi "pahlawan" di ranjang, saat pasangannya pasrah dengan "pertempuran" yang baru saja dilalui bersama.

Seperti dilansir The Sun, Minggu (21/3/2010), saat wanita bersikap menyerahkan diri, ternyata memiliki nilai tersendiri di mata pria. Ketika Anda melakukannya, pasangan berpikir ajang bercinta sudah memuaskan Anda.

Merelakan tubuh untuk disentuh, dicumbu, atau dijelajahi dengan cara apapun oleh pasangan, akan membuat si dia merasa Anda sangat menyukai diperlakukan seperti itu. Apalagi, jika sesekali Anda membalas aksi panas si dia dengan cara yang lebih nakal. Dengan cara ini, dapat dipastikan Anda berdua bisa meraih orgasme.(ang)

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔